Satu hal yang menjadi kunci dalam berbusana ialah harus membuat yang mengenakannya percaya diri serta nyaman. Apabila kamu ingin tampil feminin dan cantik serta tetap ingin terlihat mengikuti tren fashion maka baju dress candy stripe koleksi dari @ikby_ingridkansil merupakan salah satu pilihan yang tepat…selamat beraktifitas IK’ lovers